Visitasi ke RSUD Soemarno Sosroatmodjo, Tanjung Selor, Bulungan, Kalimantan Utara

Pada 22 Maret sampai 25 maret 2017 yang lalu, Departemen Ilmu Kedokteran Jiwa Fakultas Kedokteran Universitas Gadjah Mada telah mengirimkan dua stafnya untuk melakukan visitasi ke salah satu lokasi pengiriman referral, yaitu RSUD Soemarno Sosroatmodjo yang terletak di Tanjung Selor, Bulungan, Kalimantan Utara. Tujuan kunjungan adalah untuk mengetahui kesulitan-kesulitan yang ditemui selama referral bagi residen, […]

Perjalanan ke Taiwan “Developing the Collaborative Research Platform and Professional Training Workshop for Community Mental Health in Developing Countries” 30 Oktober – 5 November 2016

Tim dari bagian ilmu kedokteran jiwa UGM telah menghadiri acara “Developing the Collaborative Research Platform and Professional Training Workshop for Community Mental Health in Developing Countries” yang diselenggarakan di Taiwan pada 30 Oktober – 5 November 2016. Staf yang berangkat yaitu Dr dr Carla R Marchira, SPKJ(K), Dr dr Budi Pratiti SpKJ(K), dr Ronny Tri […]